Dosen dan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris selaku instrruktur pelatihan, dan sebagian besar anggota Asosiasi Crane Operator Batam (ACOB) selaku peserta pelatihan.

Kegiatan ini dilakukan karena adanya kebutuhan dari ACOB untuk meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris dalam memunjang performa dan komunikasi lisan dengan supervisor atau menghadapi kunjungan klien yang berasal dari luar negeri. Hal ini menjadi moment bagi dosen dan mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris untuk melakukan pengabdian masyarakat dengan mengimplementasikan keterampilan dan pengetahuan yang relevan dengan kebutuhan tersebut.

Terbaru, Program Studi Bahasa Inggris FKIP UNRIKA melkasnakan Pembukaan Kegiatan Pelatihan Komunikasi Lisan Bahasa Inggris bagi Asosiasi Operator Crane Batam. Pembukaan dilaksanakan pada 27Juni 2024 di Sekretariat ACOB Perumahan Mantang Sagulung, Batam. Bersama Dosen dan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris selaku instruktur pelatihan serta sebagian besar anggota Asosiasi Crane Operator Batam (ACOB) selaku peserta pelatihan, kegiatan terlaksana dengan lancar dan sukses. Kegiatan ini dilakukan karena adanya kebutuhan dari ACOB untuk meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris dalam memunjang performa dan komunikasi lisan dengan supervisor atau menghadapi kunjungan klien yang berasal dari luar negeri. Hal ini menjadi moment bagi dosen dan mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris untuk melakukan pengabdian masyarakat dengan mengimplementasikan keterampilan dan pengetahuan yang relevan dengan kebutuhan tersebut.

Related Posts